Alhamdulillah telah disalurkan amanah sedekah berupa 11 kardus barang bekas layak guna/barang bekas berqualitas (BarBeQu) yang terdiri dari pakaian, mainan anak, elektronik, dan lain-lain ke Yayasan Tabungan Surga di Cibinong, Bogor. Yayasan Tabungan SurgaGraha Rumah Surga Jl. Raya Pemda Karadenan Rt. 04 Rw. 10 No. 30Kaum Pandak – Karadenan Kec. Cibinong Kab. Bogor 16913 Telp./Fax : (021)-8792 2968 Email..
Apa itu Ta’awun Sedekah Jamaah ? Ta’awun Jamaah adalah program tolong menolong kesehatan dari Jamaah untuk Jamaah.Saat ini, banyak jamaah telah bersedekah membantu saudara-saudara kita yang sakit. Berkat bantuan para Jamaah Sedekah, Saudara kita lebih ringan membiayai pengobatannya. Kami percaya, semangat sedekah dan tolong-menolong ini dapat juga membantu sesama Jamaah jika mendapat musibah sakit dan membutuhkan bantuan di..
Sakit di satu sisi adalah anugerah, karena Allah akan menghapuskan dosa-dosanya, disisi lain terhadap Saudara kita yang sakit, kita perlu berempati dengan mendoakan kesembuhan dan membantu sesuai kemampuan kita. Berangkat dari situlah, pos sedekah khusus 06 diperuntukkan untuk meringankan beban si sakit. Kembali ke hukum awalnya, Sedekah adalah salah satu ibadah yang harus ikhlas untuk..
Acara Family Gathering di Jl. Dr Wahidin 1, Jakarta Alhamdulillah telah disalurkan amanah sedekah berupa📚100 Buku Saku Dzikir Pagi Petang📖10 Buku Keajaiban sedekah🗒💯 buku tulis🖊✏💯 pulpen/pensil🥖100 roti🥛+-100 gelas air minum👘20 mukena👡40 sandal wudhu👕Baju Koko, peci, dll Kami ucapkan Jazakumullahu Khairan kepada seluruh donatur, penyalur, seluruh anggota grup yang berkontribusi dalam kebaikan. Semoga Allah Ta’ala memberikan balasan sebaik-baiknya…